Nanda Kurnia Muhajarah, pada hari Jum’at ini telah menempuh Ujian Tertutup Doktorat untuk meraih gelar doktor. Jum’at, 31 Mei 2019/26 Ramadhan 1440, biasa disebut sebegai Jum’at Akhir Ramadan, merupakan Ju’at yang tepat waktu untuk sekaligus juga mengharap datangnya berkah di bulan Ramadhan untuk penelitian dan penulisan disertasinya yang membahas “Wajah Anak Lapas: Pendidikan Agama dan […]
Month: May 2019
Safari Ramadhan II MUI Semarang di Masjid al-Ikhlas Cangkiran Mijen
Acara Safari Ramadhan MUI Kota yang kedua, dilaksanakan pada hari Jum’at, 31 Mei 2019 bertempat di Masjid al-Ikhlas Depan Terminal Cangkiran Mijen Semarang. Acara ini direncanakan berlangsung seperti yang dilaksanakan di Semarang Timur, yaitu selain dihadiri oleh Ketua Umum MUI Kota juga akan dihariri oleh Walikota Semarang. Acara ini bersamaan dengan meninggalnya salah seorang pengurus […]
Jum’at Akhir Ramadhan 1440: Bahagia dan Duka di Kampus UIN Semarang
Manusia yang ingin hidup berhasil mestilah berencana serta berusaha. Namun, penentu di balik rencana dan usahanya tetap Sang Maha Perencana dan Pendesain Unggul, Allah Swt. Karena di bawah Kuasanyalah semuanya ditaklukkan. Jika manusia merencanakan sesuatu maka hasil rencananya akan ikut menuntun jalan bagi kehidupan yang akan dilaluinya, sebab ibarat orang bepergian dia akan tahu kemana […]
Menjadi Penceramah di Masjid al-Kusuf Pemkot Kota Semarang
Pada hari Rabu, 29 Mei 2019, saya menjadi penceramah di Aktivitas Kultum Mesjid al-Khusuf di Kota Semarang. Walaupun disebut Kultum, yakni kuliah tujuh menit, namun dalam pelaksanaannya kami diberi kesempatan mengisinya dengan durasi waktu antara 20-30 menit. Untuk itu, saya menyempatkan diri membahas topik: Menelsuri Makna Tadarus al-Quran di Bulan Ramadan. Uraiannya memetik kebiasaan baik […]
Bani H.M. Erfan Subahar Mulai Berkumpul hari Sabtu Awal Juni 2019 di Semarang
Harapan keluarga bertemu sudah tinggal menghitung jam. Mungkin tidak sampai 24 Jam mereka sudah sama berkumpul di Semarang. Yang mula-mula datang ke Semarang pertama adalah nanda Nabiel, yang sehari-hari bertugas di Tangerang sana. Dia datang di Semarang, Kamis kemaren, menjelang salat ashar, menaiki grand livina bersama dua orang temannya dari Sragen. Dinihari nanti, insya Allah […]
Safari Ramadhan I: Bertempat di Masjid al-Mufidah Semarang Timur
Pada hari Selasa, 28 Mei 2019, acara Safari Ramadhan MUI Kota Semarang diadakan di Tirtoyoso, Semarang Timur. Acara ini dilaksanakan pada pk 16.30 dengan susunan acara sbb: Pembukaan Pembacaan Ayat-ayat Suci Al-Qur’an Lagu Indonesia Raya Laporan Ketua Panitia Sambutan Ketua Umum MUI Kota Semarang. Walikota Semarang Hendrar Prihadi,SE, MM, sore kemarin, menghadiri Silaturahmi & Buka […]
Menyelesaikan Ujian Akhir Semester di Bulan Ramadhan 2019/1440
Pada tahun 2019 ini penyelesaian pembelajaran yang saya tangani tidak terlalu mudah, karena saya menanganinya bersamaan dengan beberapa tugas pengabdian dan juga penelitian yang dari segi waktunya agak berhimpitan. Belum lagi bahwa saya menangani tugas haji di TPHD (Tim Petugas Haji Daerah) yang sedang berproses menuju realisasinya. Penangan Lebih Dini dan Ujian Akhir Untuk mempermudah […]
Memulai Salat Tarawih dan Aktivitas Awal Ramadhan 1440/2019
“Mari kita mulai bersama-sama bersyukur karena Allah Swt yang telah menganugerahkan kepada kita banyak hal yang mesti kita syukuri. Pertama-tama, adalah atas diterimanya doa kita yakni doa dapat berjumpa dengan Ramadhan, dan kita malam hari ini dapat memulai aktivitas awal Ramadhan,” demikian penceramah kultum memulai ceramahnya di Masjid Besar/Agung Kota Semarang memulai kultum perdana di […]
Menghantar Doktor Hadis Kelima UIN Walisongo Semarang
Alhamdulillah, tugas menjadi promotor untuk disertasi ilmu hadis sudah selesai lagi. Promotor kali ini adalah untuk mengantar bagi doktor yang kelima dari lingkungan UIN Walisongo Semarang. Promovendus Ke-1 Hingga Ke-5 Promotor untuk Doktor pertama. Saya diberi pertama-tama untuk menghantarkan menjadi doktor saudara Musyafik, seorang dosen dari Fakultas Ushuluddin dan Humaniora UIN Walisongo. Tulisan doktoratnya membahas mengenai […]
Solawat dan Doa Menyambut Kedatangan Bulan Puasa Ramadhan 1440 Hijri
Dalam waktu empat kali 24 jam, bulan Ramadhan yang diidam-idamkan segera akan tiba di tengah-tengah kita. Banyak hal disiapkan untuk menyambut bulan mulia ini, antara lain dengan persiapan mental atau batin antara lain dengan menyiapkan bacaan-bacaan atau dzikir penting yang berguna bagi kita dalam rangka mengisi waktu dengan aktivitas yang bermanfaat bagi kehidupan duniawi dan […]