Nora Pamitan dari PP Az Zuhri Ketileng

Norannabiela sudah selesai mondok di PP Az Zuhri.  Bersama ibunya Sabtu ini, 6-9-13, ia sudah saya pamitkan ke Gus Lukman di PP Az Zuhri. Nanda yang ke-3 ini, dibanding kakak kakaknya, termasuk yang paling lama mondok. Walaupun dalam perolehannya sejauh ini belum tampak, maklum ilmu itu relatif, tapi dari pengalaman lapangan, anak yang satu ini banyak beroleh macam-macam ilmu dan […]

Masa Aktif Kuliah dan Pengajian 2013

Memasuki September 2013, saya mulai sibuk. Hampir di semua hari dalam seminggu, aktivitas sudah dimulai. Sejak hari Senin, Selasa, Kamis, Jum’at, dan Sabtu di bulan ini, mengajar sama dimulai, juga begitu pengajian. Jika hari Senin, saya mengisi satu kuliah Hadis Tarbawi I setelah berceramah di RRI Pro-4; Selasanya mengisi Hadis Tarbawi I dan II; Kamis mengisi 2 kelompok di Hadis […]

Nasihat Kependidikan Lukman al-Hakim 1

Pagi ini, Senin 2 September, RRI Pro 4 Semarang menyajikan suatu Bekal Kehidupan. Terutama untuk menghadapi realitas, baik realitas ketuhanan, manusia, atau pun alam semesta. Mengingat persoalan kehidupan ini begitu luas, maka  ungkapan bijak yang memantapkan kita bersikap mesti kita ketahui, antara lain, dengan memetik isi Al- Qur’an al-Karim, dalam format Nasihat Lukman al-Hakim. Tepatnya, Prof Erfan, di bawah judul […]

Hadis tentang Mencari Ilmu di Negeri Cina

Mencari ilmu di dalam Islam adalah wajib. Ketentuan wajib ini sudah menjadi kesadaran bersama dalam melaksanakan ajaran Islam, sehingga di mana pun berdomisili, ketentuan wajib ini sudah luas dipahami. Ketentuan wajib, sudah menjadi pegangan bersama di dalam kehidupan sebagai ketentuan agama. Baik terhadap ilmu fardu ‘ain ataupun ilmu fardhu kifayah, sama disadari ketentuan wajibnya. Dengan ungkapan lain, keharusan mencari ilmu […]

Nyupir Sendiri, Perlukah

Nyupir kendaraan sendiri adalah suatu aktivitas menarik. Jika sebelumnya kita sudah bisa mengendarai sepeda, hingga kemana-mana selalu bersepeda. Tak peduli, musim panas ataupun hujan sekalipun, ke mana pergi, kita menyepeda. Keadaan demikian suatu ketika berkembang. Mudahnya mobil dikendarai, membuat diri tergoda untuk ganti kendaraan. Sebenarnya baik sepeda ontel, atau sepeda motor, juga mobil jika dipikir, tidak jauh dari “perluasan badan […]

Hadis-Hadis “Musykilah” Seputar Pendidikan

Dalam studi hadis, dunia diperkaya dengan banyak data. Selain mendapatkan data utama dari Al-Qur’an — sebagai studi yang dijelaskan dan ditafsirkan — studi hadis mengandung banyak manfaat. Baik yang berkaitan langsung dengan Al-Qur’an, maupun yang berkaitan pengeluaran hukum tersendir dari Nabi saw, sesuai dengan wewenang yang diberikan oleh Allah Swt kepada Nabi saw. Dari situ, selain dapat mencarinya di dalam […]

Islam dan Kehidupan Marhamah

Senin  19 Agustus 2014 lalu, Cahaya Iman di RRI Pro-4 RRI Semarang, kembali menyajikan uraian penting. Topik  kajian Prof Erfan  ketika itu diberi judul “Islam dan Kehidupan Marhamah.” Kehidupan merupakan anugerah untuk dijalani dengan melakukan aktivitas yang bermanfaat. Dari sejak bangun tidur sampai akan tidur kembali, kita dapat mengisinya dengan banyak aktivitas. Termasuk dalam bentuk mengisi hati dengan melakukan kebaikan […]

Islam dan Kehidupan Keluarga

Pagi ini 26 Agustus 2013, di RRI Programa 4 Semarang diisi Cahaya Imani. Prof Erfan, Ketua MUI Kota Semarang, menyajikan topik “Islam dan Kehidupan Keluarga.” Setelah sedikit menguraikan Islam uraian diarahkan ke membahas ke soal keluarga. Sebagai paparan menarik, ketika itu diangkat suatu contoh  kehidupan keluarga. Uraiannya dipetik dari anekdote kehidupan keluarga dalam Al-Qur’an. Yaitu ajaran tentang “pengalaman kehidupan agama […]

Menyiapkan Paspor Untuk Studi

Sejak juli hingga Agustus 2013, kami berada dalam rencana studi ke luar Negeri. Namanya macam-macam, post doktor atau visiting profesor. Keduanya di mana pun tempatnya akan berurusan dengan paspor. Yaitu, semacam ktpnya orang yang akan berurusan ke luar negeri, sedang masa berdomisinya diatur dalam teknik visa. Pada dekade Oktober hingga November ini, ada tiga sasaran kunjungan. Rombongan terbanyak, akan ke […]

Balasan Mantu ke Kediri

Setelah Hari Raya Idul Fitri 1434/2013, kami membalas lamaran ke Kediri. Tepatnya, ke Ngadiluwih, sekitar 10 km dari Kota Kediri.  Diperkirakan dari Bondowoso, perjalanan ke Kediri memakan waktu 6 atau 7 jam. Namun, dalam praktek, perjalanan hari Jum’at Subuh, 9 Agustus 2013 itu memakan waktu lebih 12 jam. Dari Bondowoso ke Pasuruan, perjalanan cukup lancar. Hanya makan siang, tidak semudah […]